Employer Study
Kepada Yang Terhormat
Pimpinan Instansi/ Institusi/ Lembaga/ Perusahaan
Dengan hormat,
Dalam rangka peningkatan kualitas lulusan Universitas Pattimura dalam menjawab kebutuhan pasar kerja, maka kami mohon kesediaan Bapak/ Ibu berkenan mengisi kuisioner kami sesuai dengan pengamatan dan penilaian Bapak/ Ibu selama alumni kami bekerja. Kesediaan Bapak/ Ibu akan sangat bermanfaat bagi perbaikan kualitas lulusan dan pengembangan Universitas Pattimura.
Terima kasih atas kesediaan Bapak/ Ibu meluangkan waktu mengisi kuisioner ini.
Hormat Kami,
Ikatan Alumni Universitas Pattimura (IKAPATTI)