
IKATAN ALUMNI UNIVERSITAS PATTIMURA
I K A P A T T I
Bekerjasama Dengan:







Hubungan IKAPATTI dengan Instansi Pemerintahan baik Pusat, Provinsi, Kabupaten dan Kota diselenggarakan berdasarkan asas kemitraan, asas otonom dan kerjasama strategis sesuai dengan AD/ART IKAPATTI. Adapun beberapa bentuk kerjasama tersebut, antara lain:
Kerjasama IKAPATTI bersama dengan Dinas PUPR Provinsi Maluku dan BPBD Provinsi Maluku dalam Penanggulangan Bencana di Provinsi Maluku



Vaksinasi Covid-19 IKAPATTI merupakan kerjasama IKAPATTI dengan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) IX Ambon, Pangkalan Angkatan Udara (Lanud) Pattimura, Dinas Kesehatan Provinsi Maluku, Dinas Kesehatan Kota Ambon dan RSUP dr. J. Leimena






